www.halloriau.com  


Index
BREAKING NEWS :
Disdukcapil Pekanbaru Tetap Buka Layanan Rekam e-KTP Besok dan Hari Pencoblosan
 
 

Berita | Hukrim

Kasus SPPD Fiktif Setwan DPRD Riau Berlanjut
Muflihun Bakal Dijemput Paksa Polisi Jika Mangkir Lagi Hari ini

Senin, 05 Agustus 2024
Muflihun sebelumnya sempat mangkir pada panggilan pertama, dengan alasan urusan keluarga. Jika hari ini mangkir lagi, akan dijemput paksa penyidik Polda Riau.


Penjelasan Polisi Soal Mahasiswi Tabrak IRT hingga Tewas

Senin, 05 Agustus 2024
Marisa Putri menabrak seorang ibu rumah tangga bernama Renti hingga tewas di Pekanbaru. Pelaku dalam pengaruh alkohol dan pil ekstasi.


Disnakertrans Riau Dalami Insiden Sopir CPO Tewas Terlindas Truknya Sendiri di Dumai

Sabtu, 03 Agustus 2024
Kabid Wesnaker Disnakertrans Riau, Bayu Surya mengungkapkan, kecelakaan tersebut terjadi karena kelalaian sopir yang tidak mengikuti SOP.


2 Pengedar Narkoba di Rengat Dibekuk Polisi, 3 Paket Sabu Diamankan

Jumat, 02 Agustus 2024
Satres Narkoba Polres Inhu amankan tiga paket sabu dati dua tersangka di Rengat.


Polda Riau Mulai Usut Dugaan Pj Gubri Sembunyikan Bukti Terkait Korupsi Masjid Raya Annur

Kamis, 01 Agustus 2024
Hendra Saputra melaporkan SF Hariyanto atas pernyataan yang disampaikan ketika masih menjabat sebagai Sekdaprov Riau.


35 Ribu Lebih Tiket Pesawat Fiktif dalam Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas di DPRD Riau

Kamis, 01 Agustus 2024
Dugaan korupsi perjalanan dinas di Setwan Riau, ditemukan 35.836 tiket pesawat fiktif

Kasus Dugaan SPPD Fiktif DPRD Riau
Muflihun Bakal Dijemput Paksa Penyidik Polda Riau, Ini Alasannya

Rabu, 31 Juli 2024
Mantan Pj Walikota Pekanbaru, Muflihun akan dijemput paksa jika kembali mangkir dari panggilan penyidik Polda Riau.


102 Saksi Kasus SPPD Fiktif Setwan DPRD Riau Diperiksa Ditreskrimsus Polda Riau

Rabu, 31 Juli 2024
Sebelumnya hanya 30 saksi yang telah diperiksa dugaan kasus perkara dugaan tindak pidana korupsi perjalanan dinas luar daerah fiktif Setwan DPRD Riau


Pria Nekat Bakar Rumah Orang Tua Gegara Tak Diberi Uang Rp 20 Juta

Rabu, 31 Juli 2024
Permintaannya untuk diberikan uang sebesar Rp 20 juta tidak dipenuhi, anak bakar rumah Ortu.


Ini Sederet Fakta yang Terkuak di Persidangan Dugaan Korupsi Sukarmis

Selasa, 30 Juli 2024
Fakta lainnya terungkap proyek pembangunan hotel Kuansing tidak termasuk dalam RPJMD Kuansing.
 
 
 
 
Eksekutif : Pemprov Riau Pekanbaru Dumai Inhu Kuansing Inhil Kampar Pelalawan Rohul Bengkalis Siak Rohil Meranti
Legislatif : DPRD Pekanbaru DPRD Dumai DPRD Inhu DPRD Kuansing DPRD Inhil DPRD Kampar DPRD Pelalawan DPRD Rohul
DPRD Bengkalis DPRD Siak DPRD Rohil DPRD Meranti
     
Management : Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik Wartawan | Visi dan Misi
    © 2010-2024 PT. METRO MEDIA CEMERLANG (MMC), All Rights Reserved