Disdik Riau Bahas Rancangan Pergub Pendidikan Anti Narkoba di Kemendagri
Jumat, 25 Februari 2022 - 20:29:41 WIB
PEKANBARU - Peraturan Gubernur (Pergub) Riau tentang Integrasi Kurikulum Pendidikan Anti Narkoba pun telah dirancang, dan kini dibahas bersama Direktorat Produk Hukum Daerah Dirjen Otda Kemendagri.
Kepala Dinas Pendidikan Riau, Kamsol, mengatakan, Pergun tersebut diperbincangkan pada hari ini, Jumat (25/02/2022).
"Bersama Direktorat Produk Hukum Daerah Dirjen Otda Kemendagri, kita juga membahas muatan pendidikan pesantren dalam rancangan peraturan daerah tentang penyelenggaraan pesantren," ucap Kamsol.
Pada rapat tersebut, jelas Kamsol, ada beberapa catatan dari pihak Mendagri sebelum rangcangan Pergub itu menjadi Pergub.
Adapun saran dan masukan dari pihak Kemendagri dalam rapat tersebut, kata Kamsol, perubahan beberapa redaksional yang kiranya menyesuaikan dengan tata cara penyusunan peraturan.
"Tadi juga ada saran tentang fungsi koordinasi terkait dengan satuan pendidikan lainnya yang bukan menjadi kewenangan pemerintah provinsi, seperti Dikdas dan satuan pendidikan agama dan lainnya," ujar Kamsol. (*)
Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: [email protected]
(mohon dilampirkan data diri Anda) |
BERITA LAINNYA |
|
|
Sengketa Pilkada Siak Berlanjut, Ini 12 Kepala Daerah di Riau Siap Dilantik 20 Februari
![](images/line.gif) Banjir di Riau Surut, Warga Kembali ke Rumah, Status Siaga Bisa Berakhir Lebih Cepat
![](images/line.gif) Nasib Tol Sicincin-Bukittinggi Belum Jelas, Anggaran Kementerian PUPR Dipangkas Rp 81,3 T
![](images/line.gif) FGD PWI Riau Bahas Perpres 5/2025 dan Optimalisasi Industri Sawit-Kehutanan Berkelanjutan
![](images/line.gif) Pegadaian Cetak Laba Rp 5,85 T, Komitmen Terus MengEMASkan Indonesia
![](images/line.gif) |
|
Dukungan Terus Mengalir Jelang Musda, Ida Jagokan SF Hariyanto Pimpin Golkar Riau
![](images/line.gif) PSIM Tersandung, PSPS Pekanbaru Makin Dekat ke Semifinal Liga 2
![](images/line.gif) Masa Depan Jurnalisme di Era Digital: Masih Cerah atau Suram?
![](images/line.gif) Agung Nugroho dan Markarius Temui Pengurus DPD PAN Pekanbaru, Ini yang Dibahas
![](images/line.gif) Capella Group Sukses Gelar Donor Darah di Pekanbaru, 163 Kantong Terkumpul
![](images/line.gif) |
Komentar Anda :