Sinergi untuk Negeri
Kontribusi Industri Hulu Migas KKKS Wilayah Sumbagut Tahun 2024 dan Rencana Kerja Tahun 2025
Jumat, 27 Desember 2024 - 10:58:16 WIB
PEKANBARU - SKK Migas Perwakilan Sumbagut mempunyai tugas untuk melaksanakan fasilitasi dan kelancaran operasi KKKS dan pemenuhan administrasi perizinan KKKS di lima Provinsi dan 34 Kabupaten/Kota serta turut melaksanakan pengelolaan hubungan masyarakat dan lembaga/institusi.
Sebagai penopang ketahanan energi nasional yang menjadi bagian target visi AstaCita Presiden RI, berikut adalah data serta capaian Industri Hulu Migas tahun 2024 di Wilayah Kerja SKK Migas Sumatera Bagian Utara (Sumbagut).
Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: [email protected]
(mohon dilampirkan data diri Anda) |
Komentar Anda :