Otomotif
BREAKING NEWS :
3 Pria Pemerkosa Gadis di Sumbar Ditangkap, Polisi: Korban Dicecoki Miras
 
Ada Pameran All New Nmax di VJ Mart Pekanbaru, Buruan Kunjungi
Rabu, 16 Juni 2021 - 11:49:16 WIB

PEKANBARU - Main Dealer PT Alfa Scorpii menggelar pameran di VJ Mart yang beralamat di Jalan Cipta Karya. Untuk pameran di swalayan ini dealer yang bergabung adalah MDS Panam.

Motor yang dipamerkan di antaranya Unit All New Nmax Connected. Bagi kamu yang ingin berpenampilan berkendara terkesan nyaman bisa memilih membeli All New Nmax Connected.

"Untuk promonya itu dapatkan potongan tenor 2 bulan atau potongan angsuran Rp30-40 ribu-an/bulan dengan uang muka Rp3 juta-an," sebut Ega selaku Tim Promosi Yamaha.

Sebagai info Yamaha All New Nmax Connected di sektor dapur pacu All New NMAX 155 Connected mengusung Total New Engine Blue Core 155cc berteknologi Variable Valve Actuation (VVA) yang membuat torsi dan tenaga merata di setiap putaran mesin.

Motor ini juga membawa teknologi Smart Motor Generator (SMG) sehingga starter mesin menjadi lebih halus, serta Stop & Start System (SSS) untuk mengurangi konsumsi bahan bakar yang tidak perlu saat motor sedang berhenti.

Dengan mesin baru yang sarat akan teknologi tersebut, All New NMAX 155 Connected dapat menghasilkan tenaga maksimum sebesar 11.3 kW/8.000 rpm dan torsi maksimum sebesar 13.9Nm / 6500rpm.

Untuk sistem pengereman yang lebih optimal, motor ini juga dilengkapi dengan cakram ganda yang kuat dan kokoh di bagian ban depan serta belakang.

All New NMAX 155 Connected dibekali lampu depan dan belakang berteknologi LED dengan Hazard Lamp yang desainnya mewarisi MAX series DNA. Untuk mendukung barang bawaan yang banyak, motor ini memiliki bagasi yang luas, dapat menyimpan helm full face berukuran XL.

Multifunction Digital Speedometer dengan desain modern yang informatif serta Front Compartment tertutup yang praktis untuk menyimpan barang bawaan turut dihadirkan pada motor.

Tunggu apa lagi, buruan kunjungi pameran kita di VJ Mart sekarang juga. (rillis)

   




Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: redaksi@halloriau.com
(mohon dilampirkan data diri Anda)


 
Berita Lainnya :
  • 3 Pria Pemerkosa Gadis di Sumbar Ditangkap, Polisi: Korban Dicecoki Miras
  • Google Kian Ditinggal, Gen Z Pilih TikTok untuk Cari Berita dan Informasi
  • Harga Emas Antam 1 Gram Jumat Ini di Pekanbaru Bertahan Rp1.319.000
  • Dua SMPN Baru di Pekanbaru Sudah Bisa Gelar PPDB 2024
  • DPD PAN Inisiasi Koalisi Indonesia Maju di Pilwako Pekanbaru 2024
  •  
    Komentar Anda :

     
     

    Suzuki.
    Emisi Gas Buang Suzuki
    Perawatan AC Suzuki Tips Menghemat Bahan Bakar (BBM) Saat Mengemudi Tips Mengemudi Hemat BBM ala Suzuki tanpa Modifikasi
     
     
    MobiL
    Trade In Festival Astra Daihatsu Pekanbaru
     
     
    Eksekutif : Pemprov Riau Pekanbaru Dumai Inhu Kuansing Inhil Kampar Pelalawan Rohul Bengkalis Siak Rohil Meranti
    Legislatif : DPRD Pekanbaru DPRD Dumai DPRD Inhu DPRD Kuansing DPRD Inhil DPRD Kampar DPRD Pelalawan DPRD Rohul
    DPRD Bengkalis DPRD Siak DPRD Rohil DPRD Meranti
         
    Management : Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik Wartawan | Visi dan Misi
        © 2010-2024 PT. METRO MEDIA CEMERLANG (MMC), All Rights Reserved