Otomotif
BREAKING NEWS :
XL Axiata Pastikan Konektivitas Lancar untuk Sukseskan Pilkada 2024
 
Serunya Event Bakti Nusa Bersama Yamaha Gear 125 di Rokan Hulu
Rabu, 29 Juni 2022 - 09:43:46 WIB

Pasir Pengaraian- Main Dealer PT Alfa Scorpii menggelar Acara Bakti Nusa Bersama Yamaha Gear 125, Minggu (26/06/2022). Kegiatan ini untuk memperkenalkan produk-produk terbaru Yamaha.

Rulli, Angga, dan Pandu selaku area promosi mengatakan acara ini merupakan kegiatan untuk memperkenalkan Yamaha Gear 125, Yamaha Fazzio, Yamaha XSR 155, R15M, dan N-Max. Acara ini dilaksanakan di Lapangan Bumdes DK 4 Rokan Hulu pada hari Minggu 26 Juni 2022 lalu dengan beberapa rangkaian acara perlombaan seperti lomba senam sehat, lomba masak, lomba angkat motor, lomba joget balon serta hiburan Live Music dan Pertunjukan Kuda Lumping.

Kegiatan lainnya yaitu pencabutan undian hadiah langsung berupa Barang Elektronik yang disediakan oleh Pihak PT Alfa Scorpii yang diserahkan oleh Kepala Desa DK 4 Rokan Hulu (Rohul), Indra Atmaja.

Kegiatan ini juga bertujuan untuk menghibur masyarakat DK 4 Rokan Hulu, memberikan Edukasi seputar produk produk terbaru, mengadakan perlombaan dengan hadiah Doorprize serta uang Tunai.

"Selama Event ini berlangsung kami selaku pihak Yamaha PT. Alfa Scorpii juga membuka Gerai Service dan Pameran di Lapangan DK 4 yang menghadirkan Product Product terbaru dari Yamaha, kami cukup senang karena total Clossing sudah mencapai angka 15 unit," sebut Pandu.

Tidak lupa juga pihak PT Alfa Scorpii mengucapkan terimakasih atas antusias warga DK 4 Rokan Hulu yang sangat luar biasa.

Untuk informasi lain seputar Event & Unit Yamaha kunjungi akun Instagram Yamaha resmi yaitu “@yamahariaukepri”. Dan dapatkan promo ekstra hemat belanja bersama Yamaha. (rilis)

   




Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 0813 7176 0777
via EMAIL: [email protected]
(mohon dilampirkan data diri Anda)


 
Berita Lainnya :
  • XL Axiata Pastikan Konektivitas Lancar untuk Sukseskan Pilkada 2024
  • Komisi III DPRD Pekanbaru Panggil Tiga OPD Sekaligus, Ini yang Dibahas
  • Audiensi dengan Kejari, Mahasiswa Minta Kasus Baznas Inhil Ditangani Profesional
  • MPD Riau: Bawaslu Harus Proaktif Hadang Politik Uang, Jangan Cuma Nunggu Laporan
  • KPU dan Polres Dumai Ajak Masyarakat Gunakan Hak Pilih Pada 27 November
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     

    Suzuki.
    Emisi Gas Buang Suzuki
    Perawatan AC Suzuki Tips Menghemat Bahan Bakar (BBM) Saat Mengemudi Tips Mengemudi Hemat BBM ala Suzuki tanpa Modifikasi
     
     
    MobiL
    Honda KJU Gelar Pameran Honda Luar Biasa di Mal Ska
     
     
    Eksekutif : Pemprov Riau Pekanbaru Dumai Inhu Kuansing Inhil Kampar Pelalawan Rohul Bengkalis Siak Rohil Meranti
    Legislatif : DPRD Pekanbaru DPRD Dumai DPRD Inhu DPRD Kuansing DPRD Inhil DPRD Kampar DPRD Pelalawan DPRD Rohul
    DPRD Bengkalis DPRD Siak DPRD Rohil DPRD Meranti
         
    Management : Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik Wartawan | Visi dan Misi
        © 2010-2024 PT. METRO MEDIA CEMERLANG (MMC), All Rights Reserved